Glossary entry

English term or phrase:

bursts of high-intensity exercise

Indonesian translation:

genjotan olahraga berintensitas tinggi

Added to glossary by Sahadee
Sep 8, 2012 07:22
11 yrs ago
2 viewers *
English term

bursts of high-intensity exercise

English to Indonesian Medical Medical: Health Care
Kalimat ini muncul dalam artikel tentang kebugaran otak: Try some interval training (bursts of high-intensity exercise such as sprinting, followed by active recovery, such as walking

Untuk high-intensity exercise, saya cenderung menerjemahkan olahraga intensitas tinggi, tetapi saya masih binggung mencari padanan untuk bursts.

Proposed translations

+1
4 hrs
Selected

genjotan olahraga berintensitas tinggi

Menurut KBBI,
genjot: mengintensifkan (mengaktifkan) agar lebih tinggi hasilnya; mempertinggi (memperkeras, mempercepat) produksi dsb.

Manfaat Utama Olahraga/ Exercise adalah:

http://www.kesehatan123.com/286/manfaat-utama-olahraga/

Olahraga Berjalan (Walking Exercise)

http://aryawiguna10.blogspot.com/2010/12/olahraga-berjalan-w...

Olahraga interval berintensitas tinggi juga memindahkan glukosa dari darah ke jaringan otot, yang kemudian dibakar menjadi energi --tidak dibiarkan menumpuk jadi lemak.

http://www.citydirectory.co.id/kesehatan/berita/Hanya-Perlu-...

Sementara menurut American College of Sports Medicine, 20 menit aktivitas berintensitas tinggi (latihan yang membuat napas terengah dan tubuh berkeringat) sama bagusnya dengan 40-45 menit latihan intensitas sedang dan rendah.

http://www.ceritamu.com/forum/m24065-print.aspx

HIIT adalah latihan Fitness cardio berintensitas tinggi dengan seluruh kemampuan tubuh dalam jangka waktu tertentu dan melakukan pemulihan dalam jangka waktu tertentu pula serta terus diulang beberapa kali.

http://id.88db.com/id/Knowledge/Knowledge_Detail.page/Sport-...
Peer comment(s):

agree bayu diantoro
1 day 15 hrs
Terima kasih.
Something went wrong...
4 KudoZ points awarded for this answer. Comment: "Terima kasih atas penjelasan yang lengkap"
1 hr

gerakan/kegiatan olahraga intensitas tinggi

Usulan ini saya rumuskan dari salah satu pengertian 'burst', yaitu 'a state of movement or action.

Biasanya olahraga intensitas tinggi, misalnya untuk membuat otot jantung menjadi lebih efisien, dilakukan dalam waktu yang pendek.
Something went wrong...
+1
3 hrs

lonjakan olahraga intensitas tinggi


Lari sprint (=cepat jarak pendek) adalah salah satu contoh olahraga intensitas tinggi, saat hormon dan metabolisme digenjot setinggi-tingginya.

Jadi, menurut teori dalam teks, jika mendapat lonjakan seperti itu, otak bisa lebih bigar.

Peer comment(s):

agree Ikram Mahyuddin
1 day 4 hrs
Burst of fortune, Ikram!
Something went wrong...
Term search
  • All of ProZ.com
  • Term search
  • Jobs
  • Forums
  • Multiple search